Blogger Jateng

Cara Membuat Scroll Bar Pada Postingan Website wordpress dan blogger

 Scroll Bar adalah sebuah 'alat' pada tampilan digital berupa batang (bar) vertikal atau horizontal yang biasanya terletak di bilah kanan dan bawah yang berfungsi untuk menggeser atau menggulir ke sebelah atas, bawah, kiri, dan kanan area tampilan sebuah lembar kerja.

Berikut adalah kode yang saya gunakan:

<div style="overflow:auto;max-height: 500px;background: #27c699;border: 2px solid #DDD;padding: 10px;">

Isi dengan tulisan atau kode yang ingin anda masukkan pada scroll box

</div>

Selanjuta simpan atau save hasil kerja, maka hasilnya adalah seperti contoh di bawah ini:

#define trig1 2
#define echo1 3
#define trig2 4
#define echo2 5
#define trig3 6
#define echo3 7
#define trig4 8
#define echo4 9
#define led1 A2
#define led2 A3
#define led3 A4
#define led4 A5
long durasi;
float cm, inch;void setup() {
Serial.begin(9600);
pinMode(led1, OUTPUT);
pinMode(led2, OUTPUT);
pinMode(led3, OUTPUT);
pinMode(led4, OUTPUT);
pinMode(trig1, OUTPUT);
pinMode(echo1, INPUT);
pinMode(trig2, OUTPUT);
pinMode(echo2, INPUT);
pinMode(trig3, OUTPUT);
pinMode(echo3, INPUT);
pinMode(trig4, OUTPUT);
pinMode(echo4, INPUT);
digitalWrite(trig1, LOW);
digitalWrite(trig2, LOW);
digitalWrite(trig3, LOW);
digitalWrite(trig4, LOW);
}

void loop() {

sensor1();
sensor2();
sensor3();
sensor4();
}

Posting Komentar untuk "Cara Membuat Scroll Bar Pada Postingan Website wordpress dan blogger"